Area ini memiliki berbagai macam tanaman yang telah dikumpulkan seperti tumbuhan paku, kantung semar, anggrek, tanaman obat, dan sebagainya. Koleksi tanamannya pun meliputi dari 116 suku, 396 marga, 571 spesies, dan 2.637 spesimen.
Kebun Raya Baturraden menawarkan berbagai tempat yang wajib banget untuk di eksplor diantaranya pancuran 7, pancuran 3, rumah kuntilanak, gedung putih, serta beberapa air terjun yang indah.
Tahukah kamu? Bahwa latar belakang film kuntilanak 2 adalah di rumah kuntilanak Baturraden?
Editor : Alfiatin
Artikel Terkait