Israel Kepung Rumah Sakit Indonesia, Tembaki Siapa pun yang Keluar

Anton Suhartono/Arbi Anugrah
Israel Kepung Rumah Sakit Indonesia, Tembaki Siapa pun yang Keluar. Foto: Ist

Sementara itu, staf medis di Rumah Sakit Indonesia bersikeras akan tetap tinggal di Rumah Sakit Indonesia untuk merawat para korban luka.

Saat ini, di dalam rumah sakit Indonesia terdapat sekitar 700 orang staf medis dan pasien. Jumlah tersebut belum termasuk ribuan pengungsi yang kini tengah berlindung di rumah sakit Indonesia karena rumah mereka hancur.

Jurnalis Al Jazeera Hisham Zaqout bahkan melaporkan jika RS Indonesia juga menampung para pasien yang sebelumnya dievakuasi dari RS Al Shifa.

Kantor Penerangan Pemerintah Palestina di Gaza dalam laporannya kepada Al Jazeera mengatakan jika beberapa dokter di Rumah Sakit Indonesia terluka langsung dalam pemboman Israel.

 

Editor : Arbi Anugrah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network