Link Twibbon Hari Jadi Kabupaten Banyumas ke-453, Silahkan Pilih dan Unggah di Medsos 22 Februari

Arbi Anugrah
link Twibbon Hari Jadi Banyumas. Foto: twibbon

PURWOKERTO, iNewsPurwokerto.id - Link Twibbon Hari Jadi Banyumas ke 453 sangat cocok diunggah di medsos pada tanggal 22 Februari. Sebab perayaan Hari Jadi Kabupaten Banyumas Ke 453 ditetapkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyumas setiap tanggal 22 Februari.

Pemkab Banyumas telah merilis jadwal lengkap perayaan Hari Jadi Kabupaten Banyumas Ke 453. Dengan mengusung tema “Guyub Rukun Bregas Waras Mbangun Banyumas”, setidaknya ada sekitar 7 rangkaian acara pokok dan acara pendukung yang dimulai pada Selasa (20/2/2024). 

Jadwal Rangkaian Acara Hari Jadi Banyumas

Berikut jadwal rangkaian acara hari jadi Banyumas ke 453, diantaranya sebagai berikut:

1. Selasa, 20 Februari 2024

  • Ziarah Ke Makam R. Djoko Kahiman
  • Tasyakuran Hari Jadi Ke 453 Kabupaten Banyumas

2. Kamis, 22 Februari 2024

  • Upacara Hari Jadi Ke 453 Kabupaten Banyumas
  • Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Banyumas

3. Jumat, 23 Februari 2024

  • Senam Bersama di GOR Satria Purwokerto

4. Sabtu, 24 Februari 2024

  • Pagelaran Wayang Kulit di Desa Randegan, Kebasen

5. Minggu, 25 Februari 2024

  • Kirab Pusaka Hari Jadi Ke 453 Kabupaten Banyumas

Untuk menyemarakkan Hari Jadi Banyumas ke 453, tak afdol rasanya jika tidak memasang status ucapan selamat menggunakan twibbon Hari Jadi Kabupaten Banyumas. Link twibbon ini dapat Anda dibagikan di media sosial, WhatsApp, Facebook, dan Instagram.

Berikut link twibbon Hari Jadi Kabupaten Banyumas yang dapat digunakan masyarakat untuk ikut merayakan berdirinya Kabupaten Banyumas ke 453

Link Twibbon Hari Jadi Banyumas

1. https://www.twibbonize.com/harijadibanyumas453

2. https://www.twibbonize.com/harijadikabupatenbanyumas2024

3. https://www.twibbonize.com/harijadikabupatenbanyumaske453

Cara pasang Link Twibbon hari jadi Banyumas juga sangat mudah, cukup cari foto yang akan kalian pasang ke Twibbon. Lalu unggah foto anda dan tempatkan di tempat yang disediakan di template twibbon tersebut. Jika sudah pas dan tepat, Anda tinggal mengunduh twibbon pilihan Anda dan share ke media sosial.

Demikianlah link Twibbon Hari Jadi Kabupaten Banyumas yang dapat Anda lakukan untuk ikut merayakan berdirinya Kabupaten Banyumas. Selamat mencoba.

 

Editor : Arbi Anugrah

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network