Laga big match di Anfield pun ditutup dengan skor akhir 2-2.
Meskipun hanya meraih hasil imbang, Liverpool tetap kokoh di puncak klasemen dengan raihan 46 poin, unggul enam angka dari Arsenal di posisi kedua.
Sementara itu, Manchester United berada di peringkat ke-13 dengan koleksi 23 poin.
Hasil Lengkap Liga Inggris
Fulham 2-2 Ipswich Town
Liverpool 2-2 Manchester United
Editor : EldeJoyosemito
Artikel Terkait