Jadwal Final All England 2025: Leo/Bagas Tantang Pasangan Korea Selatan

Abdul Haris
Ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana. (Foto: PBSI)

Disusul final ganda putri yang mempertemukan dua pasangan Jepang, Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto vs Nami Matsuyama/Chiharu Shida.

Di sektor tunggal, final tunggal putra akan mempertemukan unggulan pertama asal China, Yu Qi Shi, dengan Chia Hao Lee dari Taiwan. 

Sementara di tunggal putri, unggulan pertama Korea Selatan, An Se Young, akan berhadapan dengan wakil China, Zhi Yi Wang.

Jadwal Final All England 2025:

Ganda Campuran: Xin Wa Guo/Fang Hui Chen (China) vs Yan Zhe Feng/Ya Xin Wei (China) – 18.00 WIB

Ganda Putri: Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto (Jepang) vs Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang)

Tunggal Putra: Yu Qi Shi (China) vs Chia Hao Lee (Taiwan)

Tunggal Putri: An Se Young (Korea Selatan) vs Zhi Yi Wang (China)

Ganda Putra: Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana (Indonesia) vs Kim Won Ho/Seo Seung Jae (Korea Selatan) – 21.20 WIB

Editor : EldeJoyosemito

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network