Yanti Kristina Tinggalkan Profesi Perawat Jadi Penjual Kue Serabi Banyumas, Alasanya Keren Banget

Tim iNews.id
Yanti Kristina wanita cantik di Banyumas, Jawa Tengah selama ini menjadi perawat kini menjadi penjual kue serabi kelapa. (Foto: Youtube)

BANYUMAS, iNews.id -  Yanti Kristina wanita cantik di Banyumas, Jawa Tengah selama ini menjadi perawat kini menjadi penjual kue serabi kelapa. 

Meski kue serabi yang dijualnya terbilang murah, namun Yanti   mengaku memilih profesi menjadi penjual serabi, karena dinilai ebih menguntungkan dibanding menjadi tenaga perawat kesehatan.

"Untuk harga, terbilang sangat murah yakni Rp 1.000 untuk satu serabi," sebut Yanti di Channel Youtube

Yanti bisa menggelar dagangannya di Dusun Citomo, Klapgading, Wangon, Banyumas.

Yanti mengakui dimasa pandemi Covid-19 dia tetap bertahan agar ekonomi rumah tangganya kuat dengan berjualan serabi. 

Dia juga mengatakan berjualan kue serabi sejak saat masih kuliah di salah satu perguruan tinggi Islam di Ponorogo yang mengambil jurusan Ilmu Keperawatan. 

"Saya sarjana keperawatan, saya  selesaikan kuliah hingga tuntas," katanya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network