7  Tempat Makan di Banyumas dengan Suasana Menarik dan Menggugah Selera

Khila Rahma Wardani
Tempat makan di Banyumas berikut ini menjadi rekomendasi bagi Anda yang mencari lokasi makan, salah satunya di Table Nine Kitchen & Resto di Jalan Profesor DR. HR Bunyamin Purwokerto Utara, Banyumas. (Foto: Ïst)

5.  Niki Eco
Bagi Anda pecinta mie ayam Niki Eco menjadi salah satu tempat makan yang wajib Anda kunjungi. Mi ayam disini selain rasanya yang lezat juga rasanya beda dari mi ayam lainnya termasuk di daerah Anda. Selain itu menu nasi timlo dan es durian kopyor yang legendaries ini jangan Anda lupakan dari daftar menu yang wajib dicoba di Niki Eco. Harganya yang terjangkau mulai dari Rp10.000 sampai Rp30.000 tidak akan membuat kantong Anda kering. Lokasinya berada di Jalan Jenderal Soedirman No.320, Pereng, Sokanegara,  Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

6.   Kedai Om Jul
Tempat makan di Banyumas yang diiringi dengan suara gamelan bisa menambah suasana makan jauh lebih tenang dan nyaman. Menu makanan yang banyak diburu pengunjung adalah nasi ayam taliwang, nasi lemak, nasi kari, nasi ayam betutu dan masih banyak lagi aneka menu yang menggiurkan. Anda bisa menikmati masakan khas Kedai Om Jul dengan mengeluarkan biaya mulai dari Rp10.000 hingga Rp25.000. Lokasinya berada di kawasan Glempang, Bancarkembar,  Purwokerto Utara, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 

7.    Djago Jowo Purwokerto
Rekomendasi tempat makan yang terakhir yakni Djago Jowo. Identik dengan banyaknya gazebo serta pemandangan alam di sekeliling membuat acara makan Anda akan lebih nikmat. Olahan ayam dengan bumbu khas menjadi andalan para pengunjung untuk datang ke tempat makan di Banyumas ini. Lokasinya berada di Jalan Gelora Indah I, Mangunjaya, Purwokerto Lor, Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Itu dia 7 rekomendasi tempat makan di Banyumas dengan aneka macam olahan khas nusantara dengan suasana tempat makan yang menarik yang bisa menambah selera makan Anda. Jika sedang berada di Purwokerto tepatnya di Kabupaten Banyumas jangan lupa untuk mampir ke tempat makan yang sudah direkomendasikan.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network