Kasus dugaan penganiayaan ini terjadi, setelah AL dan AMU terlibat cekcok dengan salah satu pengunjung tempat hiburan malam di Banyumas.
AL dan AMU sempat digeruduk oleh salah satu kelompok ormas, sehingga polisi berusaha mengamankan keduanya dari amukan massa untuk dibawa ke Mapolresta Banyumas.
Melihat kejanggalan ini, Brayu bersama dengan istri AMU melaporkan balik ke Mapolresta Banyumas, jika suaminya juga menjadi korban penganiayaan.
"Laporan balik ini justru tidak ditanggapi dengan cepat oleh pihak kepolisian. Kami telah mendatangi Satreskrim Polresta Banyumas, untuk menanyakan kelanjutan dari laporan balik ini," tuturnya.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait