Robot Catur Patahkan Jari Seorang Anak 7 tahun

Tangguh Yudha
Permainan robot catur patahkan jari seorang anak berusia 7 tahun. Foto: PC Gamer

JAKARTA, iNewsPurwokerto.id - Permainan catur yang beroperasi menjadi robot telah mematahkan jari seorang anak berusia 7 tahun. 

Dilansir dari PC Gamer, Minggu (24/7/2022) kejadian tersebut terjadi belum lama ini di Moskow Chess Open, Rusia. Awalnya robot beroperasi dengan baik, namun sebelum seorang anak selesai meletakkan catur, pergerakkan robot yang salah membaca situasi menyebabkan jari seorang anak patah.

Melihat kejadian itu, orang tua sang anak mengajukan tuntutan kepada penyelenggara karena dinilai melanggar aturan keselamatan. 

"Robot itu mematahkan jari seorang anak. Ini, tentu saja, buruk. Robot itu kami sewa. Padahal telah dipamerkan di banyak tempat dan dalam waktu yang lama," kata Presiden Federasi Catur Moskow, Sergey Lazarev.

Editor : Pepih Nurlelis

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network