Dinas Intelijen ISI Pakistan Mampu Tandingi Intelijen KGB Rusia, Bagaimana dengan CIA Amerika

Andin Danaryati/Litbang MPI
Lobi kantor pusat CIA di McLean, Virginia, AS. Foto/REUTERS

2. Inter-Services Intelligence (ISI), Pakistan
Dibentuk pada 1948, ISI mengemban misi memperkuat kinerja intelijen militer Pakistan. Sejak dibentuk, nama badan intelijen ini langsung melambung sejak berhasil menyaingi badan militer milik Rusia, KGB, yang merupakan badan intelijen terbaik pada masanya.

ISI memiliki peran besar dalam banyak hal yang terjadi di akhir tahun 70-an hingga awal tahun 80-an. Personel ISI konon tidak pernah tertangkap kamera. ISI diperkirakan memiliki sekitar 10.000 anggota yang tersebar di berbagai negara.

3. Central Intelligence Agency (CIA), Amerika Serikat
Hanya berselang dua tahun dari bubarnya OSS, CIA dibentuk, tepatnya pada tahun 1947. Jumlah agen CIA diperkirakan mencapai 20.000 orang, dengan misi mengumpulkan data dari negara lain yang sekiranya dapat memengaruhi Amerika Serikat.

Keberhasilan utama badan intelejen ini adalah penangkapan Osama bin Laden serta menggulingkan presiden Guatemala.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network