Gletser Kiamat Mencair, Bumi Terancam Masuk Kehancuran

Tim iNews
Gletser kiamat mencari, bumi dalam bahaya

ALASKA, iNews.id – Fenomena cairnya Gletser Thwaites tak lagi bisa dibendung.Gletser yang disebut sebagai “gletser kiamat” itu bakal menimbulkan bencana besar di muka Bumi. 

Para ilmuwan pun terus memperingatkan resiko mengerikan yang akan terjadi, bisa menyebabkan Bumi tenggelam.

Menurut para ilmuwan, saat ini Gletser Thwaites seukuran negeri Inggris di Antartika telah membuang 50 miliar ton es ke lautan akibat pemanasan global. 

Ahli glasiologi Prof Ted Scambos yang juga koordinator utama AS untuk International Thwaites Glacier Collaboration (ITGC) mengatakan, sekarang gletser itu dalam risiko serius mengalami keruntuhan. 

“Kondisi ini hanya bisa bertahan beberapa tahun lagi mengingat air laut yang memanas perlahan-lahan mencairkan gletser dari bawah, artinya Bumi diambang kehancuran” ujarnya, dikutip dari Mirror Sabtu (18/12/2021).

Peneliti AS dan Inggris mengungkapkan kalau gletser itu telah membuang 50 miliar ton es ke laut setiap tahun. Ini memiliki dampak pada permukaan laut global saat ini. Karena jika seluruh gletser itu mencair akan meningkatkan ketinggian laut hingga 65 cm.

Editor : EldeJoyosemito

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network