Harga Skuad Garuda Naik Tajam di Pasar kecuali 1 Pemain Ini

Basudiwa Supraja
Harga Skuad Garuda melesat naik setelah berhasul masuk Final Piala AFF 2020. Namun sayangnya ada 1 pemain tak seberuntung lainnya, siapa dia? (Foto: sportstars.id)

Semula harga pasar Witan saat masih di klub Serbia, FK Radnik Surdulica dapat mencapai 50 ribu euro (atau sekitar Rp809 juta). Lalu kemudian, pada September 2021, Witan memutuskan hengkang ke klub Polandia, Lechia Gdansk.

Sayang di Lechia, Witan tidak mampu menembus tim utama sehingga ia jarang bermain. Hal itu diduga menjadi alasan kenapa winger Timnas Indonesia itu mengalami penurunan harga pasar.

Meski Witan tampil gemilang, tetap saja itu tak bisa menyelamatkan harga pasarnya yang turun akibat tak bisa main inti di Lechia Gdansk. Padahal rekan-rekan Witan yang lain mayoritasnya alami kenaikan harga pasar.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network