19 Sepeda Motor Milik Pelajar Terjaring Razia Knalpot Brong di Sekolah

Arbi Anugrah
19 Sepeda Motor Milik Pelajar Terjaring Razia Knalpot Brong di Sekolah. Foto: Dok Humas Polresta Banyumas

"Jadi kegiatan ini dilaksanakan untuk memberikan efek deterent kepada siswa yang lain agar tidak melakukan pelanggaran serupa sehingga tercipta situasi lalu lintas yang aman dan nyaman," ungkapnya.

Sementara menurut Ketua Osis SMK Wiworotomo Purwokerto, Muhammad Haikal Putra Pratama mengatakan, sosialisasi dan edukasi yang dilakukan Polresta Banyumas untuk mendukung langkah kepolisian dan mewujudkan Kabupaten Banyumas Zero Knalpot Brong.

"Saya mewakili siswa dan didukung pihak sekolah mengapresiasi kegiatan edukasi yang dilakukan Polresta Banyumas sekaligus mendukung Kabupaten Banyumas Zero Knalpot Brong menuju pemilu 2024 yang aman dan damai," ucapnya.

Ia pun berharap dengan adanya kegiatan ini para siswa semakin tertib aturan lalu lintas seperti penggunaan knalpot brong dan pelanggaran lainnya.

 

Editor : Arbi Anugrah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network