Berkas Lengkap, Pasangan Sadewo-Lintarti Kemungkinan Besar Lawan Kotak Kosong

Elde Joyosemito
Pilkada Banyumas hampir dapat dipastikan hanya akan diikuti oleh satu pasangan calon, yang nantinya akan bersaing melawan kotak kosong. (Foto: iNewsPurwokerto)

“Berkas sudah kami terima, kami periksa, dan semuanya lengkap,” ujarnya.

Menurut Ketua KPU, hari Kamis merupakan hari terakhir proses pendaftaran bakal calon Pilkada Banyumas 2024. KPU Banyumas membuka pendaftaran di hari terakhir hingga pukul 23.59 WIB. 

“Hari ini adalah hari terakhir pendaftaran, dan pasangan Pak Sadewo dan Bu Lintarti ini adalah yang pertama mendaftar. Kami masih menunggu hingga pukul 23.59 WIB,” katanya.

Sementara itu, Sadewo mengatakan bahwa berkas pendaftaran mereka telah diterima dan dinyatakan lengkap. 

“Berkas kami sudah diterima dan dinyatakan sah. Semoga ke depannya proses demokrasi di Banyumas bisa berjalan dengan baik, sehingga dapat melahirkan pemimpin yang amanah, yang bisa membawa kemajuan dan kesejahteraan bagi masyarakat,” ujarnya.

Editor : EldeJoyosemito

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network