5 Alasan Perempuan Memandang Fisik saat Memilih Pasangan, Salah Satunya Memperbaiki Keturunan?

Wikku D Nugroho/Arbi Anugrah
Ilustrasi Perempuan Lebih Memperhatikan Penampilan Fisik saat Memilih Pasangan. Foto: Istimewa

3. Tidak Malu saat Memperkenalkan ke Orang Lain

Tidak malu untuk memperkenalkan ke orang lain jadi alasan selanjutnya kenapa perempuan mandang fisik dalam memilih pasangan. Bukan tanpa sebab, seseorang yang memiliki citra fisiknya terbilang baik akan mampu memberikan kesan pertama yang baik kepada orang baru.

4. Meningkatkan Kepercayaan Diri

Memiliki pasangan yang berpenampilan menarik dapat meningkatkan rasa bangga dan kepercayaan diri. Perempuan mungkin merasa lebih dihargai atau senang memiliki pasangan dengan penampilan yang sesuai harapan mereka, sehingga ini kebanggaan tersendiri untuk pasangannya.

5. Pengaruh Hormon

Pengaruh hormon juga berperan dalam daya tarik terhadap penampilan fisik. Hormon dalam tubuh dapat membuat perempuan tertarik pada pria dengan penampilan tertentu. Hal ini menunjukkan bahwa ketertarikan fisik sering kali dipengaruhi oleh hormon yang dimiliki perempuan, yang membuat seseorang merasa tertarik kepada pria yang memiliki daya tarik fisik atau pesona tertentu.

Penampilan fisik memang bukan segalanya, tetapi bagi beberapa orang, ini menjadi bagian dari faktor yang dipertimbangkan dalam memilih pasangan. Terlepas dari itu, kepribadian dan sikap seseorang juga sangat penting dalam membangun hubungan yang sehat dan bermakna.

Editor : Aryo Arbi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network