Gol penentu kemenangan Blaugrana dicetak oleh Raphinha pada menit ke-61. Namun, kemenangan ini tidak didapat dengan mudah, mengingat Barcelona harus bermain dengan 10 pemain sejak menit ke-22 setelah Pau Cubarsi menerima kartu merah.
Di laga lainnya, Inter Milan sukses mengalahkan Feyenoord dengan skor 2-0 di Belanda. Dua gol kemenangan I Nerazzurri dicetak oleh Marcus Thuram (menit ke-38) dan Lautaro Martinez (menit ke-50).
Hasil Lengkap Liga Champions, 6 Maret 2025:
PSG 0-1 Liverpool
Benfica 0-1 Barcelona
Feyenoord 0-2 Inter Milan
Editor : EldeJoyosemito
Artikel Terkait