Sementara itu, Inter Milan membawa pulang tiga poin dari Amsterdam. Dua gol sundulan Marcus Thuram, hasil umpan Hakan Calhanoglu, mengunci kemenangan 2-0 atas Ajax di Johan Cruijff Arena.
Di Paris, juara bertahan Paris Saint-Germain (PSG) menunjukkan superioritasnya. Les Parisiens menghantam Atalanta 4-0 lewat gol Marquinhos, Khvicha Kvaratskhelia, Nuno Mendes, dan Gonçalo Ramos.
Hasil Lengkap Liga Champions (18 September 2025):
Olympiakos 0–0 Pafos
Slavia Praha 2–2 Bodo/Glimt
Ajax 0–2 Inter Milan
Liverpool 3–2 Atletico Madrid
Bayern Munchen 3–1 Chelsea
PSG 4–0 Atalanta
Editor : EldeJoyosemito
Artikel Terkait
