Alquran dan Sains Ungkap Fakta Nyamuk Miliki Zat Pembius hingga 6 Belalai dan Cakar

Biladi Muhammad Wiragana
Alquran dan sains membeberkan fakta tak terbantahkan bahwa nyamuk serangga kecil tersebut memiliki banyak keistimewaan yang diberikan oleh Allah Ta'ala.(Foto: Shutterstock)

3. Memiliki enam belalai

Nyamuk diketahui juga memiliki belalai layaknya gajah. Berbeda dengan gajah, empat belalai nyamuk berfungsi sebagai pisau, dan dua lainnya untuk mengisap darah mangsanya.

4. Memiliki cakar

Nyamuk juga memiliki cakar pada kakinya. Cakar ini berfungsi berpijak dan mencengkeram sehingga tidak mudah jatuh ketika sedang mengisap darah pada kulit ataupun pada bidang yang licin.

Meskipun kecil, nyamuk diberikan kekuasaan oleh Allah Subhanahu wa ta'ala agar memiliki alat untuk bertahan hidup serta mencari makan dengan caranya sendiri.

Wallahu a'lam bishawab.

Lihat Juga: Alquran dan Sains: Nyamuk Tanda Kebesaran Allah Ta'ala, Miliki Zat Pembius hingga 6 Belalai

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network