get app
inews
Aa Read Next : Indra Bekti Alami Pendarahan Otak, Pamit ke Toilet saat Siaran Radio Tak Kunjung Kembali ke Studio

Mengapa di Toilet Wanita Terlihat Antrean Panjang, Ini Alasannya

Selasa, 16 Agustus 2022 | 13:54 WIB
header img
Toilet wanita di mal, pusat perbelajaan, gedung perkantoran, atau restoran kerap terlihat panjang antrean. (Foto: Shutterstock)

TOILET wanita di mal, pusat perbelajaan, gedung perkantoran, atau restoran kerap terlihat panjang antrean. 

Di toilet umum yang sibuk, perempuan bisa menunggu lebih lama ketimbang laki-laki. Kontras dengan stereotype yang selama ini ada di kalangan masyarakat, perempuan suka lama di toilet karena menghabiskan waktu untuk mengobrol atau berdandan.

Faktanya alasan mengapa toilet perempuan antreannya jauh lebih panjang daripada toilet kaum adam bukan disebabkan oleh stereotype di atas.

Seperti dilansir Insider, Selasa (16/8/2022) antrean di toilet perempuan jauh lebih panjang karena banyak faktor. Pertama karena perempuan mengalami menstruasi.

Kedua, karena biasanya kaum perempuan mengenakan lebih banyak lapisan pakaian sehingga membutuhkan waktu lebih lama untuk dilepas dan dipakai kembali di toilet perempuan.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Berita iNews Purwokerto di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut