get app
inews
Aa Text
Read Next : BREAKING NEWS Zulkifli Hasan Bocorkan 3 Nama Jadi Calon Menteri Kabinet Prabowo-Gibran

Buka FLEI Ke-19, Mendag: Waralaba Berkontribusi Besar dalam Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Jum'at, 18 November 2022 | 17:53 WIB
header img
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan bahwa waralaba berkontribusi besar dalam pertumbuhan ekonomi nasional. Foto: ist

JAKARTA, iNewsPurwokerto.id - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan bahwa waralaba berkontribusi besar dalam pertumbuhan ekonomi nasional.

Waralaba harus terus berkembang sehingga menembus pasar internasional. Dengan kerja sama dan kolaborasi semua pihak, waralaba akan menjadi pendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Hal ini disampaikan Mendag Zulkifli Hasan saat membuka gelaran Franchise License Expo Indonesia (FLEI) ke-19 di Jakarta Convention Center, Jakarta pada hari ini, Jumat (18/11).

Pameran waralaba, lisensi, dan peluang usaha dengan tema "Limitless Opportunities" ini dihelat pada 18--19 November 2022.

Hadir pada pembukaan Ketua Umum Perhimpunan Waralaba dan Lisensi Indonesia (WALI) Tri Raharjo dan Wakil Ketua Komite Tetap Kadin Indonesia bidang Franchise Lisensi & Networking Marketing Levita G Supit.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut