Ratusan Prajurit Kopassus Jalani Pembaretan di Nusakambangan, Momen Haru Tanpa Kehadiran Keluarga
Senin, 07 Agustus 2023 | 21:54 WIB
"Kami di sini memberikan kasih sayang dan berperan sebagai orangtua. Kami bekerjasama untuk memberikan perhatian kepada mereka, setelah penutupan/pendidikan kami ajak mereka makan bersama," kata Yudha.
Wakil Direktur Utama Ethos Kreatif Indonesia, Achamd Subarkah menyatakan, kolaborasi dengan Kopassus mengadakan makan bersama sebagai apresiasi kepada para prajurit yang tidak didampingi orang tuanya saat pelantikan.
"Meski para prajurit tidak didampingi orang tersayang, namun mereka memiliki keluarga di Cilacap. Maka kami undang secara khusus bagi prajurit yang keluarganya tidak bisa hadir dalam momen spesial ini," kata Barkah.
Editor : Arbi Anugrah