get app
inews
Aa Text
Read Next : Jadwal Final Euro 2024, Siapa Pemenangnya? 

Karir Internasional Cristiano Ronaldo di Euro 2024, Eranya telah Berakhir

Sabtu, 06 Juli 2024 | 07:58 WIB
header img
Bintang Portugal, Cristiano Ronaldo. (Foto: Reuters/iNews.id)

Setelah laga, Ronaldo tampak menahan air mata dan berpelukan dengan Pepe. Mereka kecewa karena tidak bisa mempersembahkan trofi Euro kedua untuk Portugal.

Sebelumnya, Ronaldo dan Pepe berhasil membawa Portugal juara Euro 2016. Saat itu, mereka mengalahkan Prancis di partai final.

Catatan Gol Ronaldo di Turnamen Internasional:

Euro 2004: 2 gol
Piala Dunia 2006: 1 gol
Euro 2008: 1 gol
Piala Dunia 2010: 1 gol
Euro 2012: 3 gol
Piala Dunia 2014: 1 gol
Euro 2016: 3 gol
Piala Dunia 2018: 4 gol
Euro 2020: 5 gol
Piala Dunia 2022: 1 gol
Euro 2024: 0 gol

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut