get app
inews
Aa Text
Read Next : Detik-detik Dua Orang Tenggelam di Bendung Gerak Serayu

Pelajar Tewas Tenggelam Saat Mandi di Sungai Gentan di Kebumen

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:49 WIB
header img
Seorang pelajar laki-laki dilaporkan meninggal dunia setelah tenggelam di Sungai Gentan, tepatnya di wilayah Dukuh Bantengrejo, Bonorowo. (Foto: Istimewa)

Penanganan kejadian melibatkan personel Polsek Bonorowo, Tim Inafis Polres Kebumen, BPBD, serta anggota Koramil Bonorowo. Petugas melakukan olah tempat kejadian perkara dan meminta keterangan sejumlah saksi.

Berdasarkan hasil pemeriksaan medis, tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. Pihak keluarga pun menerima peristiwa tersebut sebagai musibah.

Wakapolres Kebumen mengimbau masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan serta pengawasan terhadap anak-anak, khususnya saat beraktivitas di sungai atau lokasi lain yang berpotensi membahayakan.

“Kami mengingatkan para orang tua untuk selalu mengawasi kegiatan anak-anak guna mencegah terulangnya kejadian serupa,” pungkasnya.

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut