9 PO yang Memiliki Banyak Penggemar Sebagi Busmania di Medsos, Dari Bus Haryanto Hingga ALS

Dani M Dahwilani
Deretan bus yang tengah berada di terminal. (Foto Istimewa)

JAKARTA, iNewsPurwokerto.id - Meski semakin banyak alternatif moda transportasi, tetapi bus tetap di hati. 

Penggemarnya tak sedikit, bahkan mereka memiliki organisasi kuat sebagai sesama penyuka bus. Mereka menamakan dirinya busmania.

Kini banyak perusahaan otobus (PO) di Indonesia tumbuh dan berkembang.  Beberapa PO bus bahkan memiliki penggemar fantik di media sosial. Saking fanatiknya, mereka bergabung dalam member busmania. 

Sehingga, tidak mengherankan kalau ada masing-masing bus mempunyai media sosial yang mempertemukan para busmania.

Salah satu media sosial sebagai tempat berkumpul dan berbagi informasi para busmania adalah Facebook. 

Tercatat banyak penggemar PO Bus dengan anggota mencapai ratusan ribu. Berikut, deretan bus yang mempunyai penggemar atau anggota grup facebook cukup besar. PO bus tersebut adalah:

1. Haryanto  

PO Haryanto adalah salah satu perusahaan otobus yang terkenal. PO ini berasal  dari Kota Kudus, Haryanto. PO yang satu ini sangatlah tidak asing di telinga. Kepopuleran Haryanto dibanding PO lain sangat tinggi.  PO Haryanto saat ini merupakan perusahaan otobus dengan penggemar terbanyak. 

Jumlah anggota grup Haryanto Mania dalam jejaring media sosial Facebook lebih dari 191.900 member. Sementara untuk akun official PO Haryanto punya 14.000 members.

Editor : EldeJoyosemito

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network