Berhubungan Seks Secara Teratur Cegah Flu, Ini Hasil Studinya

Tim iNews.id
Berhubungan seks secara teratur bisa membantu mencegah flu. Dr Jeff Foster menjelaskan berhubungan seks memiliki manfaat, terutama seiring bertambahnya usia.(Foto: Shutterstock)

Imunoglobin A dianggap sebagai pertahanan yang kuat melawan pilek dan flu. Selain mencegah flu, sering berhubungan seks juga menjadi bukti pada pria memiliki jantung yang sehat.

"Dari sisi kardiovaskular, itu berarti arteri di penis tidak menyempit dengan timbunan kolesterol dan mengeras karena tekanan darah tinggi," ungkap Dr Foster.



Editor : Arbi Anugrah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network