UT Purwokerto Gelar Workshop Tugas dan Klinik Ujian Semester Genap 2024/2025

Elde Joyosemito
UT Purwokerto kembali mengukuhkan komitmennya dalam mendukung keberhasilan akademik mahasiswa dengan menggelar Workshop Tugas dan Klinik Ujian Semester Genap. (Foto: Istimewa)

Bagi mahasiswa baru, kegiatan ini menjadi kesempatan emas untuk memperluas wawasan akademik sekaligus mendapatkan bimbingan langsung dari para narasumber berpengalaman. Diharapkan, dengan persiapan yang matang, mahasiswa mampu mengikuti seluruh proses belajar dan ujian dengan lebih percaya diri.

Workshop ini menjadi salah satu bentuk nyata komitmen Universitas Terbuka Purwokerto dalam menghadirkan pendidikan berkualitas, fleksibel, dan terjangkau, serta menyiapkan mahasiswa untuk menghadapi tantangan dunia profesional di masa mendatang.

Saat ini, UT Purwokerto juga segera membuka pendaftaran mahasiswa baru. Dengan biaya kuliah yang terjangkau dan kualitas pendidikan berstandar internasional, UT Purwokerto terus memperkuat posisinya sebagai pilihan tepat untuk pendidikan tinggi tanpa batas.



Editor : EldeJoyosemito

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network