Masjid Istiqlal Indonesia di Gaza Dipadati 1.000 Warga Palestina, Netizen: Menangis Bahagia, Bangga

Pradita Ananda
Masjid Istiqlal Indonesia di Gaza dipadati sekitar 1.000 warga Palestina untuk melaksanakan ibadah, termasuk Sholat Tarawih. (Foto: YouTube Kasih Palestina)

Melihat suasana potret ribuan umat Islam di Palestina bisa sholat tarawih berjamaah di Masjid Istiqlal Indonesia pada bulan Ramadan kali ini, terlihat di kolom komentar para netizen Tanah Air menjadi terharu.

"Masya Allah terharu menangis bahagia dan bangga.. Hasil karya Indonesia sangat berharga bagi Palestina," komentar akun @Na***l Mahardi.

"Bangga saya kepada saudara(i) Muslim Indonesia yang telah membantu rakyat Palestina, dan terima kasih kepada para team dan kelompok-kelompok sukarelawan yang telah membantu di sana," tulis netizen dengan akun bernama @Ansyar H***um.

"Masya Allah, sungguh bahagia melihat betapa saudara kita di Palestina memakmurkan masjid Istiqlal Indonesia, Barakallah," seru @A**ida Ha**ti Ginting.

Wallahu a'lam bishawab.

Lihat Juga: Di Tengah Konflik Gaza, 1.000 Muslim Palestina Penuhi Masjid Istiqlal Indonesia untuk Sholat Tarawih

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network