get app
inews
Aa Text
Read Next : Chef Bobon Santoso Resmi Jadi Mualaf, Ucapkan Syahadat di Masjid An Ni’mah

Mualaf Inggris di Inggris yang Pertama Bergelar Profesor Hukum William Henry Quilliam, Ini Sosoknya

Selasa, 05 Juli 2022 | 13:08 WIB
header img
Mualaf di Inggris yang pertama kali adalah seorang profesor bidang hukum bernama William Henry Quilliam. Quilliam mengislamkan 200 penduduk lokal dan 600 orang diseluruh Inggris. (Foto: BBC)

" Orang datang dan menyerangnya. Mereka melempar kepala babi, silet, batu. Sejumlah di antara mereka dipicu oleh para pendeta, dan sebagian lain oleh media, namun ia tetap menghadapinya," tambah Mohammed.

Menurut Mohammed, serangan ini dihadapi Quilliam saat mendirikan media muslim pertama. Melalui karya-karya jurnalistik muslim inilah dia menanggapi segala serangan itu. " Ia mendorong warga muslim untuk menulis dan angkat bicara. Ia mengajukan petisi ke Ratu Victoria agar pandangannya didengar."

.

Quilliam juga terlibat dengan masjid tertua kedua di Inggris di Woking. (Foto: BBC)

Tulisan-tulisan Quilliam menjadi bacaan penting dan salah satu bukunya Faith of Islam, memiliki tiga edisi yang diterjemahkan dalam 13 bahasa. Buku itu sangat populer dan bahkan Ratu Victoria juga memesannya.

Profesor agama dari Universitas Hope Liverpool, Ron Geaves, mengatakan bukan hanya tulisan Quilliam yang membantu mengubah pandangan publik tentang Islam. Quilliam juga mencari tahu mengapa Islam tidak populer di Inggris dan mengangkatnya dalam khotbah-khotbah di masjid.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut