get app
inews
Aa Text
Read Next : Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto Peduli Lingkungan, Tanam 2 Ribu Pohon di 10 Titik

Mengenal 4 Pahlawan Nasional Asal Jawa Tengah

Rabu, 10 November 2021 | 10:56 WIB
header img
Jawa Tengah banyak melahirkan pahlawan nasional yang sangat berjasa pada bangsa ini. Ini empat pahlawan nasional asal Jawa Tengah. (Foto: Arsip Nasional)

3. Jendral TNI Anumerta Ahmad Yani

Ahmad Yani lahir di Purworejo, 19 Juni 1922. Ahmad Yani dipercaya menjadi Komandan Operasi 17 Agustus untuk memberantas PRRI di Sumatera Barat. Pada 1962, dia dilantik menjadi Menteri Panglima Angkatan Darat (Menpangad) oleh Presiden Soekarno.

Karena jabatannya sebagai Menpangad, dia menjadi salah satu target Gerakan 30 September 1965. Dia gugur setelah mendapatkan beberapa tembakan di tubuhnya. Jasadnya ditemukan di daerah Lubang Buaya dan kemudian dimakamkan di Taman Pahlawan Kalibata Jakarta.

4. Letnan Jenderal TNI Anumerta R Soeprapto

Raden Soeprapto lahir di Purwokerto, 20 Juni 1920. Dia pernah menjadi ajudan Soedirman selama hampir 2 tahun. Pada 1950, dia menjabat sebagai diangkat sebagai Kepala bagian II di Staf Umum Angkatan Darat. Kemudian pada 1956, dia dipindahkan dari Staf Angkatan Darat ke Kementerian Pertahanan sebagai Sekretaris Gabungan Kepala Staf.

Setelah 6 tahun, Soeprapto dipercaya menjadi Deputi Administrasi Menteri/Panglima Angkatan Darat. Soeprapto menjadi salah satu target PKI dan gugur.

 

Editor : Arbi Anugrah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut