get app
inews
Aa Text
Read Next : Bupati Hadiri Purbalingga Bermunajat Bersama Ustadz Wijayanto

Bupati Purbalingga Canangkan Juni sebagai Bulan Pancasila 

Sabtu, 01 Juni 2024 | 10:55 WIB
header img
Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi, kembali mencanangkan kegiatan bertajuk Bulan Pancasila. (Foto: Istimewa)

Dalam sambutannya, yang juga membacakan pesan dari Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia, Bupati Tiwi mengajak seluruh komponen bangsa untuk bergotong royong merawat anugerah Pancasila melalui peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni.

"Kita harus bekerja sama dan berkolaborasi menjaga kerukunan dan keutuhan sebagai wujud pengamalan nilai-nilai Pancasila," tutup Bupati Tiwi.

Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila dihadiri oleh Wakil Bupati Sudono, Ketua DPRD Bambang Irawan, Sekda Herni Sulasti, jajaran Forkompimda, Kepala OPD, serta camat se-Kabupaten Purbalingga.


 

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut