Sandiaga Uno Apresiasi Festival Kentongan Purbasari Pancuran Mas Purbalingga

Elde Joyosemito
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengapresiasi Festival Kentongan yang diselenggarakan Taman Wisata Pendidikan Purbasari Pancuran Mas, Purbalingga, Minggu (18/12/2022).

Sementara Direktur Taman Wisata Pendidikan Purbasari Pancuran Mas, Junjung mengatakan, festival kentongan digelar untuk melestarikan budaya.

"Tujuan Festival Kentongan adalah untuk melestarikan budaya, khususnya di Purbalingga dan Banyumas Raya pada umumnya,”jelasnya.


Suasana Festival Kentongan
 
Junjung berharap festival kentongan ini ke depan dapat disejajarkan dengan festival- festival lainnya di tingkat nasional.

“Festival kentongan yang ketujuh, karena ada pandemi Covid-19 sempat diundur dua tahun. Kami berkomitmen untum melestarikan kentongan agar dapat berkembang lebih baik,”kata Junjung.

 

Editor : EldeJoyosemito

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network