Program Praktis Mengajar Kembali Dibuka, Peluang Bagi Para Profesional Berkontribusi di Kampus

Arbi Anugrah
Program Praktis Mengajar Kembali Dibuka, Peluang Bagi Para Profesional Berkontribusi di Kampus. (Foto : Ilustrasi/Andrea Piacquadio/ Pexels).

Gugup Kismono menerangkan bahwa dunia pendidikan dengan Dudi saling membutuhkan satu sama lain. Perusahaan memerlukan talenta-talenta terbaik, riset-riset unggulan, serta dukungan dalam berbagai bentuk dari perguruan tinggi. Di sisi yang lain, dunia pendidikan juga memerlukan keberadaan perusahaan untuk menyerap para lulusan mereka.

“Karena memiliki perhatian dan kepentingan yang saling terkait, perguruan tinggi dan perusahaan atau industri tidak bisa berjalan sendiri-sendiri. Harus ada komunikasi yang intensif, keterlibatan yang aktif, dan kolaborasi yang produktif di antara keduanya baik di tingkat institusi maupun di level personal, yaitu melibatkan para praktisi ahli dan dosen,” paparnya.

Keterlibatan dalam program Praktisi Mengajar menurutnya memberi berbagai manfaat bagi para praktisi.

“Kesempatan untuk bertukar pikiran dengan para dosen andal dengan kepakaran yang mendalam serta interaksi dengan anak muda yang kreatif dan penuh dengan ide-ide segar bisa memperkaya wawasan para praktisi, yang pada akhirnya akan bermanfaat bagi karier profesionalnya,” pungkas Gugup .

 

Editor : Arbi Anugrah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network