Kampung Janda, Mau Cari Jodoh Tak Perlu Sungkan Datang ke Desa Ini

Tim iNews.id
KAMPUNG janda begitulah Nama yang disematkan secara tidak resmi untuk Desa Panyarang, Cigombong, Bogor. Foto ilustrasi/ist

Semua lakon dijalani, sebagai ibu sekaligus ayah untuk anak-anaknya. "Kalau saya cerai sudah 5 tahun hidup sendiri. Di sini ada banyak janda, ada yang pisah masih muda tetangga saya, ada ada yang ditinggal meninggal," kata Pupuh.

Belakangan ini, kampungnya kesohor gara-gara sebutan kampung janda. Pupuh mengakui julukan ini sangat mengusik ketenteraman warga kampung. Ia menyadari memang banyak wanita yang berstatus janda di kampung ini. Namun, bukan berarti warganya nyaman dijuluki warga kampung janda.

"Sebenarnya pada marah ya disebut kampung janda. Makanya warga diajak sama tokoh masyarakat jangan panggil kampung janda lagi. Mau dihapus (nama Kampung Janda). Memang dari dulu ngga ada," ungkapnya.

Pupuh tak menyebut berapa banyak jumlah janda yang tinggal di kampung Panyarang, sehingga dijuluki kampung janda. Namun Ia tahu persis siapa saja warga yang tinggal di sini yang berstatus janda.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network