Bagaimana Hukum Puasa Orang Sakit dan Lansia, Simak Penjelasannya

Vitrianda Hilba Siregar
Bagaimana hukum puasa bagi orang sakit atau orang yang sudah lanjut usia? (Foto: Ilustrasi/Shutterstock)

Beberapa Hal yang Perlu Diperhatikan Orang Sakit

1) Apabila seseorang sakit maka boleh baginya tidak berpuasa sejak awal hari.
 
2) Apabila sakitnya di pertengahan hari ketika sedang berpuasa maka boleh baginya berbuka.
 
3) Apabila sakitnya sembuh di pertengahan hari setelah sebelumnya tidak berpuasa atau telah berbuka maka ia tidak perlu melanjutkan puasanya dan tidak sah apabila ia berpuasa.
 
Akan tetapi bolehkah ia makan dan minum atau berhubungan suami istri?
 
Pendapat yang benar insya Allah adalah boleh, karena ia tidak wajib berpuasa atau ia berbuka karena sebab yang dibolehkan oleh syari’at. 



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network