get app
inews
Aa Text
Read Next : BPJS Ketenagakerjaan Purwokerto Sosialisasikan Aplikasi JMO di Purbalingga

Ujungan, Tradisi Sidareja Purbalingga Dipentaskan di Pulau Dewata

Minggu, 31 Oktober 2021 | 12:14 WIB
header img
Salah satu kegiatan budaya di Bali. (Foto: Istimewa)

Kemudian pertunjukkan juga memainkan adrenalin penonton dengan padamnya lampu secara tiba tiba dan muncullah seorang gadis pembawa Lentera dan hanya ada 1 cahaya yang terlihat.  Bersihkan jiwa kami hingga kembali menyala kembali. Nyalakan kembali welas asih dihati kami Karena kami ingin sepertiMu untuk menjadi  Terang Dan sangat terang……………………….untuk  menebar kebaikanMu Gusti,” adalah salah satu penggalan narasi yang teralun. Narasi ini untuk mengingatkan kita kembali berintropeksi diri akan pandemic yang melanda dan mengingat kembali kebesaran ilahi.

Diikuti dengan ramainya lagu eling eling dimainkan muncullah para pemuda seni Rupa Kie Kartun dengan gerakan yang tak beraturan dan diakhiri dengan goresan goresan kuas raksasa di atas kanvas berukuran manusia. Chune Pelukis Senior Purbalingga dengan gaya nyentriknya memberikan sentuhan akhir dengan tinta emas dan merah yang melambangkan untuk manusia “ Eling “ atau ingat kembali kepada cahaya yang berada dalam dirinya, karena cahaya adalah ada didalam manusia itu sendiri.

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut