get app
inews
Aa Read Next : Argentina Potensial Pengganti Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20, FIFA Segera Umumkan

Piala Dunia 2022, Tidak Ada Kewajiban Argentina Harus Juara 

Selasa, 22 November 2022 | 12:46 WIB
header img
Pelatih Timnas Argentina Lionel Scaloni. Foto: Reuters/sportstars.id

DOHA, iNewsPurwokerto.id - Piala Dunia 2022 bagi Argentina tidak ada kewajiban untuk menjuarainya. Pelatih Timnas Argentina Lionel Scaloni menegaskan hal ini menjelang laga perdana Tim Tango menghadapi Timnas  Arab Saudi, Selasa (22/11/2022) hai ini. 

Lionel Scaloni mengatakan, Argentina memang memenangkan Copa America 2021 dan selalu menjadi favorit juara Piala Dunia. 

LIHAT JUGA: Mengapa Tambahan Waktu di Piala Dunia 2022 Sangat Panjang, Ini Penjelasan Wasit Legendaris Collina

Namun hingga 36 tahun terakhir Tim Tango belum pernah mengangkat trofi sepakbola paling berharga tersebut.

Dua kemenangan Piala Dunia Argentina terjadi pada 1978 dan 1986. Lalu mereka kalah di final dua kali sejak itu pada 1990 dan 2014, keduanya dikalahkan Jerman.

LIHAT JUGA: Startup Edutech Ruangguru Ambil Keputusan PHK Ratusan Karyawan, Segini Hak yang Akan Diberikan

"Di tim seperti Argentina, Anda selalu mendapat tekanan sebagai pelatih. Dan jika hasilnya tidak sesuai keinginan Anda, saya tahu cara kerjanya", kata Scaloni dalam konferensi pers, Senin (21/11), dipetik dari REUTERS.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut