get app
inews
Aa Text
Read Next : Ribuan Warga Salat Id di Convention Hall Putra Sang Fajar Kompleks Menara Teratai

Bupati dan Wakil Bupati Banyumas Salat Id di Alun-alun Purwokerto

Sabtu, 22 April 2023 | 07:26 WIB
header img
Suasana khusuk terlihat saat salat Id yang digelar di Alun-alun Purwokerto pada Sabtu (22/4/2023). (Foto: Istimewa)

PURWOKERTO, iNewsPurwokerto.id-Suasana khusuk terlihat saat salat Id yang digelar di Alun-alun Purwokerto pada Sabtu (22/4/2023). 

Tahun sebelumnya, salat Id digelar di Menara Pandang Teratai, tetapi tahun ini kembali lagi di Alun-alun Purwokerto.

Tampak di deretan paling depan adalah Bupati Banyumas Achmad Husein dan Wakil Bupati Banyumas Sadewo Tri Lastiono. 

Sebelumnya, Bupati telah mengunggah di media sosialnya, rumput Alun-alun yang telihat begitu bagus yang kemudian digunakan untuk salat Id.

Tahun ini salat Id di Banyumas dilaksanakan di Alun-alun Purwokerto, tidak di Menara Pandang Teratai. “Tahun ini, gelaran salat Id di Alun-alun, bukan di Menara Pandang Teeratai,”ujar Bupati. 

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut