40 Amalan Sunah Non-Stop 24 Jam Perbanyak Pundi Pahala, Yuk Kerjakan

Vitrianda Hilba Siregar
40 amalan sunah pada bulan Ramadan dapat menjadi tuntunan 24 jam non-stop. (Foto: Ist)

40 amalan sunah pada bulan Ramadan dapat menjadi tuntunan 24 jam non-stop. Kaum Muslimin mengerjakan amalan bulan Ramadan bukan hanya yang wajib saja, tetapi juga menghidupkan sunah-sunah.

Lalu amalan-amalan apa saja yang patut dikerjakan. Nah, berikut ini ada 40 amalan menjadi penuntun kaum Muslimin dalam hitungan 24 jam non-stop. 

Ustaz Muhammad Abduh Tuasikal pun memberikan penjelasan sebagai berikut:

1. Bangun tidur dan segera berwudhu, tujuannya agar terlepas dari ikatan setan.

2. Lakukan shalat tahajud walaupun hanya dua rakaat. Lalu menutup dengan shalat witir jika belum melakukan shalat witir ketika shalat tarawih.

3. Setelah shalat, berdoa sesuai dengan hajat yang diinginkan karena sepertiga malam terakhir (waktu sahur) adalah waktu terkabulnya doa.

4. Melakukan persiapan untuk makan sahur lalu menyantapnya. Ingatlah, dalam makan sahur terdapat keberkahan.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network