get app
inews
Aa Text
Read Next : Antisipasi Banjir di Musim Hujan Forkopimcam Sidareja Bersihkan Sungai

Warga dan Tim Gabungan Bersih-bersih Perumahan Purwokerto yang Terendam Banjir Semalam

Jum'at, 01 April 2022 | 15:00 WIB
header img
Warga dan petugas gabungan melakukan pembersihan sisa-sisa banjir yang terjadi di Cluster 1 Perumahan Griya Satria Mandalatama, Purwokerto Barat, Kabupaten Banyumas. (Foto : Agustinus Yoga Primantoro)

Menurut Aris (40), Ketua RW 05 Karanglewas Selatan, setidaknya tercatat ada 22 rumah yang terdampak banjir dengan jumlah 14 orang penghuni di dalamnya.

"Warga Karanglewas Kidul (Selatan) yang terdampak itu sekitar 14 orang. Ini ada 22 rumah tapi tidak ditempati semua," jelas Aris.

Aris juga menyampaikan harapan warganya kepada pemerintah daerah untuk melakukan langkah penanggulangan agar kejadian serupa tidak terjadi kembali. 

"Ini kan kejadian paling besar sepanjang perumahan ditempati. Warga meminta sungai untuk dinormalisasi. Tadi saya sudah bertemu dengan PU (Pelayanan Umum), katanya akan diteruskan ke. Kepala dinas, nanti kepala dinas ke Serayu-Citanduy untuk melakukan penyodetan," lanjutnya.

 

 

Editor : Arbi Anugrah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut