get app
inews
Aa Text
Read Next : Mahasiswa Unsoed Ciptakan Permainan Cegah Stunting, Raih Medali Emas Kompetisi Internasional

Bersaing dengan 22 Negara, Mahasiswa Biologi Unsoed Purwokerto Raih Gold Medal di Rusia 

Minggu, 17 April 2022 | 06:52 WIB
header img
Tim terdiri dari Mochammad Rezky Darmawan, Regata Ringga Hanessa Putry, Salma Aulia Salsabila, Khoerunnisa, Haris Raditya Subandrio, Pramudya Wisanggeni, Dea Mudrikah, dan Robiatul Adawiyah

Ajang XXV Moscow International Salon of Inventions and Innovative Technologies Archimedes ini digelar dengan dukungan Administration of the President of the Russian Federation, the World Intellectual Property Organization, the Ministry of Defence of the Russian Federation, the Federal Service for Intellectual Property (ROSPATENT). 

Serta Association League of Assistance to Defence Enterprises, the International Federation of Inventors’ Associations (IFIA) dan the International Innovation club “Archimedes”. 

Event Archimedes 2022 diselenggarakan pada tanggal 29 - 31 Maret 2022, dilaksanakan secara Hybrid di Hotel Cosmos Convention and Exhibition Center Rusia. Event tersebut diikuti oleh lebih dari 270 peserta dari 22 Negara di seluruh dunia dengan 650 karya inovasi yang digelar.

 

Editor : EldeJoyosemito

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut